Menjadi pusat keilmuan dan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang unggul dan berwibawa, mengembang keilmuan Bahasa dan Sastra Indonesia yang inovatif dan relevan dengan kebutuhan masyarakat, meningkatkan kemampuan dan kompetensi mahasiswa dalam mengembangkan keilmuan Bahasa dan Sastra Indonesia.